12. LATIHAN SOAL PAI KELAS XII BAB 3 NIKMAT KERJA KERAS DAN TANGGUNGJAWAB



gurukitaa.my.id - Assalamu'alaikum wr wb anak-anakku kelas XII SMK PGRI 1 GIRI Banyuwangi berikut adalah latihan soal BAB 3 NIKMAT KERJA  KERAS DAN  TANGGUNGJAWAB. Sebelum kalian mengerjakan Latihan soal berikut pastikan untuk membaca dan memahami materi di buku paket terlebih dahulu. baca basmallah dan selamat mengerjakan.😊

baca juga tugas materi :


LATIHAN SOAL BAB 3


TUGAS PRAKTEK BAB 3

sebelum mengerjakan tugas Praktik BAB 3 NIKMAT KERJA  KERAS DAN  TANGGUNGJAWAB. kami mohon kepada semua siswa untuk membaca deskripsi tugas di bawah ini !

Deskripsi Tugas Bab 2 :

1. Tugas Individu 
2. adapun tugasnya yaitu menghafal Q.S Al Qashash : 77 lengkap dengan artinya
وَابْتَغِ فِيْمَآ اٰتٰىكَ اللّٰهُ الدَّارَ الْاٰخِرَةَ وَلَا تَنْسَ نَصِيْبَكَ مِنَ الدُّنْيَا وَاَحْسِنْ كَمَآ اَحْسَنَ اللّٰهُ اِلَيْكَ وَلَا تَبْغِ الْفَسَادَ فِى الْاَرْضِ ۗاِنَّ اللّٰهَ لَا يُحِبُّ الْمُفْسِدِيْنَ

Dan carilah (pahala) negeri akhirat dengan apa yang telah dianugerahkan Allah kepadamu, tetapi janganlah kamu lupakan bagianmu di dunia dan berbuatbaiklah (kepada orang lain) sebagaimana Allah telah berbuat baik kepadamu, dan janganlah kamu berbuat kerusakan di bumi. Sungguh, Allah tidak menyukai orang yang berbuat kerusakan.

3. adapun yang perlu diperhatikan :
a. masing-masing siswa menghafal ayat dan arti  Q.s Al Qashash ayat 77  
b. merekam hafalan tersebut dengan format video atau hafalan secara langsung di kelas
b. kemudian cara mengumpulkan tugas tersebut ada 2 cara yaitu :
1. hafalan secara langsung pada saat di kelas atau
2. dengan cara klik tombol upload tugas di bawah ini : 






bagi siswa Kelas XII yang ingin melihat hasil latihan soal atau rekap nilai pengetahuan ataupun nilai keterampilan bisa melihat tampilan di bawah ini !

REKAP NILAI PAI KELAS XII


Posting Komentar

0 Komentar